Kamis, 02 Juli 2009


Apakah anda hobby di bidang musik atau hanya sekedar mendengarkan musik? Musik adalah salah satu cara penghilang stres. Banyak aliran musik diantaranya pop, rock, jazz, dangdut, keroncong, disco, folk, swing, R & B, reggae dan masik banyak lagi. Anda dikategorikan sebagai penggemar musik yang mana, itu tergantung pilihan anda sendiri. Pada kenyataannya musik sedang meroket di tanah air. Apalagi munculnya penyanyi-penyanyi baru dan bahkan pemain sinetron pun berlari-lari berlomba terjun di dunia tarik suara. Seiring denagn perkembangan zaman, musik meramaikan kanca hiburan. Seorang penggemar musik rela mengeluarkan koceknya hingga berpuluh-puluh juta uantuk melihat dan menyaksikan penampilan dan suara sang idolanya yang mampu menghipnotis para penggila musik. Musik adalah salah satu dari seni, para pemusik dapat menyalurkn hobbynya seperti bermain musik (band), karaoke dirumah. Adapula tipe-tipe seseorang yang mendengarkan musik. Orang seni berfikir musik adalah segala-galanya. Kehidupan tanpa musik sepi. Bahkan setiap aktivitasnya selalu ada dibenaknya dan musik menjadi pilihan hidupnya.

8 komentar:

  1. gw lebih suka dengerin...karena gw g bisa main musik...

    BalasHapus
  2. gw lebih suka tutup kuping pake headset sambil dengerinmusik

    BalasHapus
  3. memang klo lg stres pas,lg dngerin music ngilang dkit sic stres na....hehehhe

    BalasHapus
  4. biasa na aq ngungkapin persaan terkadang lewat lagu jg....

    BalasHapus